Penyakit Menular

Penggunaan Masker dan Kegiatan Di Luar Rumah

Dirilis

06 Mei 2020

Penulis

Daya Sehat Sejahtera

Masker digunakan untuk mengurangi kontak langsung dengan orang lain. Masker seperti apa yang harus digunakan ketika melakukan aktivitas di luar rumah? Dan kegiatan di luar rumah seperti apa saja yang tidak boleh dilakukan? Mari kita simak video mengenai Penggunaan Masker dan Kegiatan Di Luar Rumah.

Penilaian :

5.0

5 Penilaian

1 dari 5 konten bebas || Daftar dan Masuk untuk mendapatkan akses penuh ke semua konten GRATIS